Pada pengaturan kepala cabang, Anda akan melihat informasi daftar kepala cabang yang sudah ditambahkan pada saat Anda menambahkan data karyawan, dan di halaman ini Anda juga dapat menambahkan satu orang untuk mewakili lebih dari satu kantor cabang sekaligus.
Pada contoh halaman diatas Anda dapat melihat pada data No. 1 terisi dua Cabang, untuk mengaturnya Anda tinggal pilih icon edit pada kolom Aksi.
- Pilih daftar cabang yang ingin ditambahkan, jika ingin menghapus silakan klik tanda “X” pada nama cabang.
- Klik tombol perbarui untuk menerapkan perubahanya.